Matematika Sekolah Menengah Atas mohon bantuannya, +caranya​

mohon bantuannya, +caranya​

Jawaban:

Luas Gabungan bangun datar =....

××××××××××××××××××××××××××××

Rumus:

> Luas ½ Lingkaran: ½ x π x r x r

> Luas Persegi: Sisi x Sisi

Diketahui:

> Diameter dan sisi: 14 Cm.

> r = jari jari = ½ diameter = 14 ÷ 2 = 7 Cm

××××××××××××××××××××××××××××

Luas ½ Lingkaran:

> ½ x π x r x r

[tex] > \frac{1}{2} \times \frac{22}{7} \times 7 \times 7[/tex]

> ½ x 22 x 1 x 7 (7 dan 7 bisa dibagi 7, Disederhanakan)

> ½ x 154

= 77 Cm²

Karena ada 4 lingkaran:

> 77 Cm² x 4

= 308 Cm²

Luas Persegi:

> Sisi x Sisi

> 14 Cm x 14 Cm

= 196 Cm²

Penyelesaian:

> (4x Luas Lingkaran) + Luas Persegi

> 308 Cm² + 196 Cm²

= 504 Cm² (TIDAK ADA JAWABAN)

=============================

Alternatif:

Jika luas Lingkaran tadi TIDAK dibagi 2 karena bentuknya hanya setengah, pasti ada hasilnya.

Jadi, Luas Lingkaran:

> 22 x 1 x 7

> 154 Cm²

Luas 4 Lingkaran:

> 154 Cm² x 4

= 616 Cm²

Penyelesaian Alternatif:

> (4x Luas Lingkaran) + Luas Persegi

> 616 Cm² + 196 Cm²

= 812 Cm²

AKHIR:

Jadi, jawabannya bisa dipilih: C. 812 Cm². Mungkin pembuat soalnya keliru atau lupa. Ini hanya logika luasnya saja, bukan kesalahan rumus.

Semoga Bermanfaat dan Membantu :)

[answer.2.content]